Aku, Kamu dan Kalian

Berawal dari Sebuah Sekolah Yang mungkin bisa di bilang populer. Kita Bersama - sama berjuang menyusun bangunan Masa depan kita. Bermula dalam dua kelompok WISANGGENI ABIMANYUmulai mengetahui siapa kamu dan siapa kalian, berlanjut dua kelompok tersebut di merge ( gabung ) menjadi dua Kelas diantaranya menjadi TKJ 1 (2009) .

TKJ 1 pun berdiri meski jurusan Teknik Komputer & Jaringan sering disebut jurusan banci  mungkin itu pandangan mereka kepada jurusan tsb. terdapat banyak wanitanya. Namun Kami Ingin membuktikannya Bahwa Kami bisa Lebih Baik Dari Pada yang mengatakannya itu. Musyawarah Kelas diadakan untuk menentukan Julukan / Nama Kelas Kami : Aku, Yuza, Djoko, Ibnu, Gunawan mungkin Saat itu yang memimpin Musyawarah tersebut. Ya sedikit niru2 organisasi saat Musyawarahnya Maklum sebagian besar anggota di pengembangan diri (ekstra ) di Sekolahan. Banyak Nama - nama julukan Kelas yang tercetus dalam musyawarah antaranya : casper, kaspersky, dll. Namun Tercetuslah Nama yang di Sepakati bersama yaitu THE LOVE 'S' TER ya namanya sih Sperti binatang laut tapi bukan berarti kami binatang Laut. hahaha

Sesorang Siswa yang bernama Daniel  alias KONYEL. Menoreskan bakat menggambarnya membentuk logo THE LOVE 'S' TER dan di aplikasikannya di Software desain di Laptopnya (corel draw X4) waktu itu Hanya Baru dia yang memiliki Laptop dan membawanya kesekolah sontak teman2 yang lain pada Ngrumunin desain itu. Kami berinisiatif menempelkan Logo tadi di Kaos Olahraga kami ngikuti kakak kelas yang ditempelin Juga kaos olahraganya dan ya biar ndak kalah dengan kelas2 yang lain. Untung di kelas ada yang kenal dengan Penyablonan yaitu Dian Gigih alias WAMENA. Penyablonan diambil alih dia.

Pertemanan semakin erat diantara kita mulai punya gagasan untuk Ngadain Main bersama. Main Bersama di sepakati di Jumog, Ngargoyoso, Karang Anyar. Ya Namanya masih Pemuda SMK ( remaja ) Inginnya Pada cari perhatian diantarannya saya.hahah . dalam perjalanan Kesana terjadi insiden antara daniel dan lupa dengan Yuza dan Ledi ditanjakanke arah jumog. ya Untungnya Mereka tidak apa2 namun speda Yang mereka kendarai lecet lah. Namun Hal tersebut tak Mempengaruhi rasa kebersamaan kami. Sampai di tempat wisata berfoto2 ria selayaknya Para remaja. acara di Jumog selesai Kami bergegas pulang. Namun Kami mampir Kerumah Yuza ( Cantel Wetan | jangan disingkat ) untuk makan Siang. kita iuran untuk membeli bungkusan nasi Kucing dan temannya di Warung Hek Mas Gondrong ( Sebutan HEK Budi pada saat itu ). mengahbiskan makanan dan waktu serta membuat berantakan rumah yuza. Terima kasih yuza Saat itu Sudah di Sediakan tempatnya.

Dianata Kami semua Ada yang keluar Malam bersama - sama. Saat main ada orang Yang Sangat Loyal yaitu Clauida alias sabun. Karena loyalnya dia ada teman2 yang memanggil dia Bank berjalan ( Namun bukan berarti Kami memanfaatkan dia ). Disaat Pembelajaran B.Indonesia Yang di Ampu Oleh Bp. Sutris Seperti Biasa Pemeblejaran di mulai Ali Maksum di perintahkan untuk membaca namun Ali Maksum bingung untuk Membaca lalu dilanjutkan Ali Setyo budi yang membaca, Ali s tak Jauh beda dengan Ali M kemudian bp. Sutrisno mengucapkan kalimat yaitu  " MOCO KOYO TUMO KATHOK". sontak sekelas menertawainya. Beda Lagi dengan di Pelajaaran IPS Disaat bp. Sumartono Sedang memberikan Materi ,Eko Dwi ( Joyo ) dan joko T. bertepuk Tangan sontak pak Martono Marah " Maksudnya apa itu ".

Pada Saat Tanggal 1 Mei malam hari yaitu di saat Ulang tahunnya bu Evitasari, Azhar, Yuza, daniel M, Ericha, Ali MM, Dll. Ingin memberika ucapan Selamat Kepada bu Evita. Namun acaara Mengucpkan itu gagal disaat bu Ade ( wali Kelas Saat itu ) Melihat kita di Jalan yang mengira Kita ingin Main dan kita di suruh ke Sekolah, Kami di sidang habis-habisan terjadilah Paduan Suara sayupan tangis dan darama yang Mengharukan. Dan kejadian itu Masih Kami Ingat Dengan sebutan Tragedi 1 Mei. 

Perjalan Kelas X segera Berakhir dan akan berpisah karena Di Kelas XI semester I nanti kami Akan Prakerin. Namun sebelum Kami berpisah Semntara Kami Mengadakan Vocation Together At Kedung Ombo di sana Kami memplaningkan Makan - makan bersama dengan Menggunakan sisa Kas Dalam kelas X. Ya Mungkin saat itu nggak Semua Bisa ikut. Tapi tak mengurangi Rasa kebersamaan kita. 

Meninggalkan Tingkat X Kami memikirkan tempat Prakerin. Ada Yang mencari di Dalam kota, Luar Kota. Namun kebanyakan di dalam kota. Teman - teman yang mencari Prakerin di luar kota Contohnya Solo Sibuk mencari Kost2 Dimana2.

TO BE CONTINUED 

Categories: Share

Leave a Reply